Foto : Segenap pengurus SYD Indonesia. |
Tebingpos.com, Tebingtinggi|Segenap pengurus Sahabat Yatim Dan Dhuafa (SYD) Se-Indonesia pada 14/April/2023 mengelar buka puasa bersama di Resto dan Caffe Bali Lestari yang berada di kawasan jalan Deblod Sundoro, Tebingtinggi. Berbuka Puasa bersama yang dilaksanakan SYD yang berkantor pusat di Tebingtinggi itu pun juga mebahas beberap program, adapun salah satu program nya yaitu memberikan Tunjangan Hari Raya (THR) Kepada Anak Yati dan Kaum Dhuafa.
Pantauan Tebingpos.com, Susana buka puasa bersama yang digelar SYD Indonesia itupun sangat meriah dan tampak kekompakan dan keakraban antar pengurus hingga acara selesai.
Setelah acara buka puasa bersama selesai, pada 18/19 April 2023 sesusai program yang telah di bahas pada acara buka puasa bersama, SYD Indonesaia pun membagikan THR Kepada Anak Yatim dan Dhuafa di Tebingtinggi.
Nanda Lubis selaku Ketua SYD Indonesia kepada masyarakat yang telah mendukung sepenuhnya mengatakan sangat berterimaksih sekali, dan semoga program-program yang telah dilaksanakan SYD dapat dirasakan oleh para Anak Yatim dan Dhuafa.
" Trimakasih kepada masyarakat, Donatur, kita gak bisa membalasanya, Hanya Allah Subhan Wata ala lah yang membalasnya, semoga nanti apa yang telah kita berikan bermanfaat kepada kita dunia dan di Akhirat," kata Nanda Lubis (19/April/2023), saat menyalurkan THR kepada Anak Yatim dan Dhuafa.
Tak sampai di situ, kata Nanda lebih lanjut, SYD akan terus dan berusaha membuat program-program nya secara berkesinambungan demi membahagiakan kau Dhuafa dan Anak Yatim.
" Kita meminta Allah Subhan Wata Ala agar memudahkan segala urusan SYD agar terus dan selama lamanya dapat berbuat yang terbaik bagi Anak Yatim dan kaum dan Dhuafa," pungkasnya.
Tim Realitas melaporkan
Media Pertner
Youtube : Podcaster Jalanan
Facebook : Sahabat Yatim dan Dhuafa
Media Online : Tebingpos