Tebingpos.com, Karimun|Kegiatan MPLS atau Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah SMPN 2 Tebing bagi siswa/i baru tahun pelajaran 2023/2024 resmi di buka oleh Kepala sekolah ibu Djulihadiawarti S.Pd hari Senin, 11 Juli 2023 di lapangan upacara SMPN 2 Tebing kelurahan Pamak kecamatan Tebing.
Pembukaan MPLS ini di ikuti oleh seluruh siswa dan guru serta staf tata usaha. Menurut laporan panitia MPLS bapak M. Faried S.Pd pelaksanaan MPLS tahun ini di ikuti oleh lebih kurang 182 siswa/i
yang di bagi dalam 5 gugus kelas atau kelompok.
Pada kesempatan ini Ibu Djulihadiawarti S.Pd menyampaikan bahwa kegiatan ini dilaksanakan agar
siswa/i baru yang akan menuntut ilmu di sekolah memahami dan mengetahui mengenai lingkungan
sekolah tempat dia belajar nanti diantaranya i peraturan sekolah/tata tertib sekolah tutupnya.
(Ridwan Hutagalung)