-->

Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Indeks Berita

Tag Terpopuler

Rehabilitasi Jalan di Gang Masjid, Kelurahan Tambangan Hulu, Tebing Tinggi Dinilai Janggal

Kamis, 30 November 2023 | November 30, 2023 WIB | 0 Views Last Updated 2023-11-30T09:32:46Z
Foto : Jalan menuju ladang pribadi yang masuk dalam proyek pengerjaan rehabilitas jalan gang masjid, lingkungan satu, kelurahan Tambangan Hulu, kecamatan Padang Hilir, kota Tebing Tinggi.

Tebingpos.com,
Tebing Tinggi, Sumatra Utara|Kamis (30/11/2023), Rehabilitas jalan di gang Masjid, lingkungan satu, kelurahan Tabangan Hulu, kecamatan Padang Hilir, Tebing Tinggi telah selesai 

Foto : Plang keterang rehabilitasi jalan gang Masjid, lingkungan satu, kelurahan Tambangan Hulu, kecamatan Padang Hilir, Tebing Tinggi.

Dana rehabilitas jalan gang Masjid ini bersumber dari DAU (Dana Alokasi Umum) dan dikerjakan dengan mengatasnakan Pokmas (Kelompok Masyarakat) Berdikari yang menelan biaya Rp 60.243.000.

Foto : Mesin pengaduk semen yang diduga untuk mengurangi para pekerja yang tentunya dari masyarakat.

Dalam pengerjaan jalan gang Mesjid ini, Pantauan Wartawan dalam beberapa hari menemukan kejanggalan, adapun kejanggalan yang di temukan yaitu, yang pertama, sebahagian jalan yang dibangun adalah jalan menuju ladang pribadi, tentu saja hal itu dapat diduga menguntungkan pribadi, yang kedua, Jalan yang dibangun menggunakan mesin molen (pengaduk semen) yang diduga guna mengurangi tenaga kerjanya yang tentunya berasal dari masyarakat setempat, padahal jika mengacu pada Permendagri No.130 Tahun 2018 sudah jelas diatur bahwa masyarakat harus di berdayakan.


Tim realitas